Materi TKJ dan belajar komputer
kali ini adalah mengenal lebih lanjut mengenai pengertian dari sistem
operasi ( OS). Sistem Operasi adalah sekumpulan perangkat lunak yang
berada diantara program aplikasi dan perangkat keras. Sistem operasi merupakan penghubung antara pengguna komputer dengan perangkat keras komputer.
Dalam belajar TKJ sistem operasi merupakan bagian dari pembelajari sistem operasi windows,
dimana sistem operasi ini merupakan keterkaitan antara perangkat lunak (
software ) dan perangkat keras ( hardware) agar semua progam komputer
serta kerjanya bisa berjalan dengan lancar.
Pengertian Sistem Operasi adalah sebagai berikut :
Sistem operasi (operating system atau OS) adalah perangkat lunak yang
bertugas untuk mengatur, mengendalikan perangkat keras dan memberikan
kemudahan untuk pemakai dalam penggunaan komputer. Sistem Operasi akan
melakukan layanan inti umum untuk software aplikasi. Layanan tersebut
seperti akses ke disk, manajemen memori, tugas penjadwalan, dan
antar-muka user. Bagian kode yang melakukan tugas-tugas ini dinamakan
dengan “kernel” suatu Sistem Operasi.
Operating system atau OS adalah perangkat lunak sistem yang bertugas
untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras serta
operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi
seperti program-program pengolah kata dan browser web.
ijin copas gan...semoga rame pengunjung blog nya
Jangan lupa mampir ke
https://eqriezky.mahasiswa.atmaluhur.ac.id
dan Kunjungi Juga
www.atmaluhur.ac.id
Posting Komentar